Site icon Wanita Indonesia

Resep Membuat Bolu Pisang Lembut dan Gampang Dibuat Dirumah!

Bolu Pisang

WanitaIndonesia.co – Bolu pisang merupakan salah satu camilan favorit yang bisa dinikmati kapan saja. Dengan rasa manis alami dari pisang matang, resep bolu pisang ini akan menghasilkan bolu yang lembut dan gurih. Berikut cara membuat bolu pisang dengan langkah yang mudah.

Bahan-bahan:

Cara Membuat:

  1. Campurkan tepung terigu, baking powder, baking soda, kayu manis bubuk, dan garam dalam wadah bersih. Sisihkan.
  2. Haluskan pisang menggunakan garpu, lalu tambahkan telur, vanilla, dan mentega cair. Aduk hingga tercampur rata.
  3. Masukkan campuran tepung ke dalam adonan pisang. Tambahkan Susu Bubuk Frisian Flag Full Cream, dan aduk rata.
  4. Tuang adonan ke dalam loyang, taburi almond sesuai selera.
  5. Panggang dalam oven dengan suhu 175 derajat Celsius selama 40-45 menit hingga matang.
  6. Angkat dan sajikan bolu pisang yang lembut.

Dari resep bolu pisang ini sangat cocok sebagai camilan sore hari, terutama dengan segelas teh atau kopi. Selain itu, cara membuatnya pun cukup mudah, sehingga bisa dibuat kapan saja di rumah.

(Sumber: https://www.frisianflag.com/)

Exit mobile version