Site icon Wanita Indonesia

4 Tips Menghilangkan Keputihan

wanitaindonesia.co -Meski umum terjadi, perempuan wajib tahu cara menghilangkan keputihan di organ intim.

Hindari memakai produk yang dijual di warung karena alih-alih menyembuhkan, justru bisa memicu reaksi negatif.

Sebaliknya, gunakan beberapa bahan alami ini sebagai cara menghilangkan keputihan.

  1. Daun Sirih

Daun sirih memiliki kandungan minyak atsiri, seskuiterpen, pati, diatase, gula, zat samak, dan kavikol yang bermanfaat untuk mematikan kuman.

Tak hanya itu, daun sirih memiliki kandungan antioksidan dan anti jamur.

Cara pakainya adalah ambil sepuluh helai daun sirih yang telah dibersihkan.

Kemudian, rebus dengan 2 liter air selama 5 menit, atau tunggu hingga air rebusan daun sirih menjadi hangat.

Setelahnya, gunakan air rebusan daun sirih tersebut untuk membasuh area kewanitaan secara teratur seminggu 3 kali.

2. Jahe

Cara menghilangkan keputihan berikutnya adalah dengan jahe yang dikenal kaya manfaat.

Jahe memiliki efek antiradang, antibakteri, serta antijamur yang dimilikinya.

Sebuah penelitian menunjukkan bahwa penggunaan krim yang mengandung ekstrak jahe cukup ampuh untuk meringankan gejala keputihan yang tidak normal.

Meski begitu, efektivitas dan keamanan jahe sebagai obat tradisional keputihan masih perlu diteliti lebih lanjut.

2. Jahe

Cara menghilangkan keputihan berikutnya adalah dengan jahe yang dikenal kaya manfaat.

Jahe memiliki efek antiradang, antibakteri, serta antijamur yang dimilikinya.

Sebuah penelitian menunjukkan bahwa penggunaan krim yang mengandung ekstrak jahe cukup ampuh untuk meringankan gejala keputihan yang tidak normal.

Meski begitu, efektivitas dan keamanan jahe sebagai obat tradisional keputihan masih perlu diteliti lebih lanjut.

3. Daun kemangi

Daun kemangi sendiri mengandung antibiotik alami yang mampu membunuh kuman penyebab keputihan.

Cukup konsumsi daun kemangi mentah-mentah dengan menggunakan nasi.

Tak hanya itu, daun kemangi juga dapat menjaga alat reproduksi wanita tetap sedap, sehingga meningkatkan rasa percaya diri saat berdekatan dengan suami.

4. Lidah buaya

Bahan alami sebagai cara menghilangkan keputihan yang terakhir adalah lidah buaya.

Selain kandungan antiseptik, lidah buaya juga memiliki kandungan vitamin C dan E yang merupakan antioksidan alami, juga kandungan antijamur, antibakteri, dan antivirus.

Cukup ambil bagian dalam daging lidah buaya, lalu potong-potong dan blender.

4. Lidah buaya

Bahan alami sebagai cara menghilangkan keputihan yang terakhir adalah lidah buaya.

Selain kandungan antiseptik, lidah buaya juga memiliki kandungan vitamin C dan E yang merupakan antioksidan alami, juga kandungan antijamur, antibakteri, dan antivirus.

Cukup ambil bagian dalam daging lidah buaya, lalu potong-potong dan blender.

Rebus bersama 2 gelas air dengan 5 lembar daun sambiloto, dan tunggu hingga hangat.

Gunakan untuk membasuh Miss V sehari dua kali.

Exit mobile version